Manchester United Cuma Imbang di Kandang Southampton, Fans: Kapan Juara Kalau Gini Terus?
Ari Prayoga | 22 Agustus 2021 23:53
Bola.net - Manchester United harus puas bermain imbang 1-1 kala melawat ke markas Southampton, St. Mary's dalam partai pekan kedua Premier League 2021/22, Minggu (22/8/2021) malam WIB.
Sempat tertinggal lebih dulu akibat gol bunuh diri Fred, Manchester United akhirnya bisa menyamakan kedudukan menjadi 1-1 berkat gol Mason Greenwood.
Berkat hasil ini, Manchester United untuk sementara menduduki peringkat empat di tabel klasemen dengan poin empat, sedangkan Southampton menempati posisi 13 dengan koleksi satu poin.
Fans Manchester United dan netizen lainnya pun memberikan beragam reaksi di media sosial Twitter terhadap hasil imbang Setan Merah di markas Southampton ini. Berikut beberapa di antaranya.
Wah anak indie dong?
Kira-kira MD3 gimana ya?
Niat juara nggak sih?
Setuju sama #OleOut nggak nih?
Soalnya udah pada gedeg mungkin
Tiap ada #OleOut besoknya langsung menang ya?
Ini belum ketemu tim-tim raksasa loh
Masih kurang belanjanya?
Katanya punya mental juara?
MU balik ke setelan pabrik ya?
Sudah menyerah duluan?
Waduh, masa sampai seabad puasa gelar?
MU main di Indonesia aja?
Analisis kelemahan MU
Jadi fans MU banyak cobaannya
Gara-gara Mang Ole nih?
Jadi mending Mourinho ketimbang Ole?
Wah kasian dong MU
Oh, jadi gara-gara nyia-nyiain Lord Lingard?
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










