Manchester United vs Fiorentina, Bruno Fernandes Kirim 'Ancaman' ke David De Gea
Serafin Unus Pasi | 7 Agustus 2025 11:40
Bola.net - Kapten Manchester United, Bruno Fernandes mengaku tak sabar menghadapi laga uji coba kontra Fiorentina akhir pekan ini. Ia juga baru saja mengirim pesan 'psywar' kepada mantan rekannya, David De Gea.
Manchester United akan menggelar pertandingan uji coba terakhir mereka akhir pekan ini. Setan Merah akan menjamu klub Serie A, Fiorentina di Old Trafford.
Laga ini sekaligus menjadi ajang reuni, karena mantan kiper MU David De Gea akan kembali ke Old Trafford - kali ini sebagai bagian dari skuad Fiorentina.
Fernandes sendiri terlihat antusias menyambut pertandingan ini. Ia juga tak sabar untuk berhadapan dengan De Gea yang merupakan sahabat dekatnya.
Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Tak Sabar Bertemu
Dalam video singkat di akun media sosial MU, Fernandes mengungkapkan rasa tak sabarnya menghadapi Fiorentina.
Ia khususnya menantikan pertemuan dengan David De Gea dalam pertandingan ini.
"David, temanku, aku tak sabar bertemu denganmu di Snapdragon Cup nanti. Kuharap kau menikmati kepulanganmu ke Old Trafford, di mana kau akan kembali ke rumah dan bertemu dengan para fans," ujar Fernandes.
Kirim Pesan Psywar
Meski bersahabat, Fernandes menegaskan bahwa ia tak akan bermain-main dalam laga uji coba ini.
Sang kapten bahkan sudah menargetkan untuk membobol gawang Fiorentina yang akan dikawal De Gea.
"Di sisi lain, kuharap aku bisa mencetak gol ke gawangmu dalam pertandingan itu, lalu kita bisa menikmati waktu bersama. Sampai jumpa nanti, kawan!" tutup Fernandes.
Pertahankan Momentum
Manchester United sendiri bertekad meraih kemenangan atas Fiorentina.
Mereka belum terkalahkan sepanjang pra-musim ini dan ingin mempertahankan rekor positif itu saat menghadapi La Viola.
Klasemen Premier League
Sumber: MUTV
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 10 November 2025, 16:35
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 10 November 2025, 16:33
-
Lautaro Martinez Akhirnya Akhiri Paceklik Gol di Serie A
Liga Italia 10 November 2025, 16:24
-
Aldi Satya Mahendra Resmi Setim Bareng Albert Arenas di WorldSSP 2026, Bela Yamaha AS Racing
Otomotif 10 November 2025, 16:18
LATEST UPDATE
-
Liverpool Terancam Kehilangan Dua Gelandang Kunci, Dilirik Real Madrid dan Barcelona
Liga Inggris 10 November 2025, 20:29
-
Lionel Messi Diam-Diam Kunjungi Camp Nou, Kirim Pesan Mengharukan untuk Fans Barcelona
Liga Spanyol 10 November 2025, 20:02
-
Bukan Cuma Ronaldo, Lionel Messi Juga Bisa Capai 1.000 Gol!
Bola Dunia Lainnya 10 November 2025, 19:52
-
Napoli Diterpa Krisis: 3 Laga Tanpa Gol, Para Pemain Ingin Antonio Conte Segera Dipecat?
Liga Italia 10 November 2025, 18:51
-
Ketika AS Roma Mulai Berani Bermimpi Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 10 November 2025, 18:39
-
Nico OReilly Kantongi Mohamed Salah: Malam Sempurna Bintang Muda Man City
Liga Inggris 10 November 2025, 17:28
-
Live Streaming Honduras vs Timnas Indonesia U-17: Cara Nonton Gratis di HP
Tim Nasional 10 November 2025, 17:15
-
Diobrak-abrik Jeremy Doku, Masalah Liverpool di Sisi Kanan Terekspos!
Liga Inggris 10 November 2025, 17:01
-
Kagum, Yamaha Eropa Berharap Aldi Satya Mahendra Bisa Rebut Podium di WorldSSP 2026
Otomotif 10 November 2025, 16:48
-
Luciano Guaycochea Dapat Tambahan Sanksi Larangan Bermain di BRI Super League
Bola Indonesia 10 November 2025, 16:37
LATEST EDITORIAL
-
Inilah Deretan Pemain Bintang yang Bisa Didapat Gratis pada 2026, Sayang Kalau Dilewatkan!
Editorial 10 November 2025, 13:42
-
Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dari Julio Cesar hingga Mourinho
Editorial 7 November 2025, 15:22
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20







