Mantan Asisten Sir Alex Gabung Tim Pelatih Ten Hag di Manchester United
Serafin Unus Pasi | 13 Mei 2022 20:22
Bola.net - Gambaran tim pelatih Manchester United semakin terlihat. Nama Steve McClaren dilaporkan bakal menjadi bagian dari tim pelatih Erik Ten Hag di musim panas ini.
Per musim depan, Manchester United dipastikan punya manajer baru. Mereka sudah menunjuk Erik Ten Hag sebagai manajer mereka.
Ten Hag memiliki tugas berat untuk membawa MU kembali menjadi juara. Alhasil ia butuh tim pelatih yang bagus untuk bisa mewujudkan itu.
Fabrizio Romano mengklaim bahwa ada satu nama yang bakal bergabung dengan tim pelatih Ten Hag. Ia adalah Steve McClaren.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Gabung Ten Hag
Menurut Romano, McClaren akan jadi pelatih kedua yang bergabung dengan tim pelatih Ten Hag.
Ten Hag ingin sang pelatih ikut dengannya. Karena ia pernah bekerja dengan sang pelatih di Twente.
McClaren punya pengalaman yang kaya di Inggris, termasuk pernah menjadi asisten Sir Alex Ferguson. Jadi ia dinilai bisa membantu sang manajer.
Sudah Hampir Beres
Romano melaporkan bahwa bergabungnya McClaren ke tim pelatih Manchester United bakal segera rampung.
Manajemen MU saat ini sedang mengurus kontrak McClaren. Seharusnya dalam beberapa hari kedepan masalah ini sudah kelar.
McClaren bahkan dikabarkan ikut pertemuan Ten Hag dan Murtough baru-baru ini. Jadi ia sudah hampir pasti bergabung dengan MU.
Pelatih Kedua
McClaren bakal jadi pelatih kedua yang bergabung dengan tim pelath Ten Hag.
Sebelumnya, Mitchell Van der Gaag dilaporkan sudah sepakat duluan ikut Ten Hag di musim depan.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wow! Luis Enrique Masuk Daftar Calon Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 14 Januari 2026, 16:08
-
Seperti Apa Gaya Melatih Liam Rosenior? Begini Testimoni Liam Delap: Dia Brutal Sih!
Liga Inggris 14 Januari 2026, 15:30
-
Prediksi Superkomputer: Bagaimana Nasib Manchester United di Bawah Michael Carrick?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 14:41
-
Rio Ferdinand Dibuat Kecewa Banget Sama Gelandang Manchester United Satu Ini
Liga Inggris 14 Januari 2026, 11:57
LATEST UPDATE
-
Bocoran FIFA Series 2026: Timnas Indonesia vs Bulgaria
Tim Nasional 14 Januari 2026, 22:59
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
-
Nonton Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Vidio - Semifinal Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 21:01
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
-
Live Streaming Chelsea vs Arsenal - Link Nonton Carabao Cup/EFL Cup di Vidio
Liga Inggris 14 Januari 2026, 20:00
-
Catat! Jadwal Drawing Piala AFF 2026 dan Ketahui Siapa Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 14 Januari 2026, 19:52
-
Live Streaming Inter vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 14 Januari 2026, 19:45
-
Cara Nonton First Fight Volume 2 Eksklusif Melalui Pay Per View di Vidio
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 18:01
-
Saksikan Pay Per View First Fight Volume 2 di Vidio, 25 Januari 2026
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 17:55
-
Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:31
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17



