Masih Ingat Victor Lindelof? Dia Bakal Gabung Klub Inggris Ini
Serafin Unus Pasi | 1 September 2025 11:05
Bola.net - Ada informasi menarik seputar Victor Lindelof. Sang bek dikabarkan sepakat untuk bergabung dengan klub Premier League, Aston Villa.
Nama Lindelof beberapa tahun terakhir identik dengan Manchester United. Sang bek direkrut MU dari Benfica pada tahun 2017 silam dan menjadi langganan starter di skuad Setan Merah.
Namun di musim panas ini, MU berpisah dengan sang bek. Setan Merah memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya yang habis di bulan Juni lalu.
Setelah tanpa klub selama tiga bulan, Lindelof akhirnya menemukan klub barunya. Ia dikabarkan akan bergabung dengan klub Premier League, Aston Villa.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Sepakat Pindah
Menurut laporan Romano, Lindelof baru-baru ini didekati oleh Aston Villa. Unai Emery ingin sang bek memperkuat lini pertahanan mereka.
Setelah proses negosiasi, Lindelof sepakat untuk pindah ke Aston Villa. Ia dikabarkan menyepakati kontrak selama dua tahun di Midlands.
Ia dikabarkan akan menjalani tes medis hari ini sebelum diperkenalkan sebagai pemain baru Villa.
Dapat Banyak Tawaran
Menurut laporan tersebut, Lindelof sebenarnya mendapatkan banyak tawaran dari klub lain.
Mantan klubnya, Benfica, dilaporkan berminat untuk mendapatkan jasanya kembali. Klub EPL lainnya, Everton, juga berminat pada jasa Lindelof.
Namun, tawaran dari Aston Villa dilaporkan lebih menarik sehingga ia memilih bergabung dengan The Villans.
Bukan yang Terakhir
Lindelof dilaporkan bukan pemain MU terakhir yang akan bergabung dengan Villa di musim panas ini.
Winger Setan Merah, Jadon Sancho, dilaporkan juga menjadi target transfer Villa.
Klasemen Premier League
Sumber: Fabrizio Romano
Baca Juga:
- MU Selangkah Lebih Dekat Amankan Jasa Emiliano Martinez
- Dua Legenda MU Menggugat Gaya Main Arsenal-nya Arteta: Gaya Main Jelek, Menyebalkan, dan Robotik!
- Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Emiliano Martinez Menghilang dari Aston Villa, Tanda-Tanda Pergerakan Manchester United?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sudah Dua Kali Gagal, Masih Pantaskan Bruno Fernandes Jadi Eksekutor Penalti MU?
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 21:41 -
Link Live Streaming Liverpool vs Manchester United - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 21:30 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen WorldSBK 2025
Otomotif 19 Oktober 2025, 19:41
LATEST UPDATE
-
Kemenangan Tak Terlupakan: MU Taklukkan Liverpool di Anfield setelah 9 Tahun
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 01:41 -
3 Fakta Menarik dari Kekalahan 1-2 Liverpool vs Manchester United di Anfield
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 01:26 -
Link Live Streaming Getafe vs Real Madrid - Nonton La Liga di Vidio
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 01:00 -
Man of the Match Liverpool vs Manchester United: Harry Maguire
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 00:57 -
Link Live Streaming AC Milan vs Fiorentina - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 20 Oktober 2025, 00:45 -
Hasil Liverpool vs Manchester United: Setan Merah Bikin Anfield Membisu
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 00:42 -
Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
Liga Italia 20 Oktober 2025, 00:18 -
Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
Liga Italia 19 Oktober 2025, 23:57 -
Nico Paz Menangi Duel Bintang Muda, Como Taklukkan Juventus 2-0 di Sinigaglia
Liga Italia 19 Oktober 2025, 23:43 -
3 Hal yang Mungkin Terlewat dari Kemenangan Barcelona atas Girona
Liga Spanyol 19 Oktober 2025, 22:07 -
Menyelami Lebih Dalam Kemenangan Dramatis Barcelona
Liga Spanyol 19 Oktober 2025, 22:03 -
Enzo Maresca Ungkap Simpati untuk Ange Postecoglou Usai Dipecat Nottingham Forest
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 21:58 -
Sudah Dua Kali Gagal, Masih Pantaskan Bruno Fernandes Jadi Eksekutor Penalti MU?
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 21:41 -
Link Live Streaming Liverpool vs Manchester United - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 21:30 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen WorldSSP 2025
Otomotif 19 Oktober 2025, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Membela Liverpool dan Manchester United
Editorial 17 Oktober 2025, 21:02 -
4 Bek Tengah Incaran Real Madrid untuk Musim Depan
Editorial 17 Oktober 2025, 20:32 -
Ronaldo Masih Raja! Ini 10 Pesepak Bola dengan Bayaran Tertinggi di Dunia Tahun 2025
Editorial 17 Oktober 2025, 19:53 -
5 Pemenang Golden Boy yang Gagal Penuhi Ekspektasi
Editorial 16 Oktober 2025, 21:44 -
Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris Ini Harus Cari Klub Baru di Januari
Editorial 16 Oktober 2025, 21:07