Mata: Kemenangan Villa Terasa Istimewa
Editor Bolanet | 1 April 2014 11:03
- Juan Mata percaya bahwa kemenangan Manchester United atas Aston Villa di hari Sabtu kemarin merupakan satu pencapaian yang spesial.
Pemain asal Spanyol tersebut mencetak gol perdananya di laga yang akhirnya dimenangkan oleh juara bertahan Premier League itu dengan skor 4-1. Eks playmaker itu kemudian berbicara tentang arti penting sukses di Old Trafford melalui blog pribadinya.
Kemenangan yang kami raih di hari Sabtu amat spesial karena kami sebelumnya tertinggal 0-1 dan kami bisa membuktikan apa yang kami bisa, tulis Mata, sebagaimana dilaporkan oleh Sportsmole.
Kami tahu bahwa posisi kami di klasemen bukanlah apa yang pantas didapatkan oleh fans dan klub, namun kami bekerja keras untuk membuatnya jadi lebih baik, pungkasnya.
United saat ini duduk di peringkat tujuh klasemen sementara Premier League. [initial]
(spo/rer)
Pemain asal Spanyol tersebut mencetak gol perdananya di laga yang akhirnya dimenangkan oleh juara bertahan Premier League itu dengan skor 4-1. Eks playmaker itu kemudian berbicara tentang arti penting sukses di Old Trafford melalui blog pribadinya.
Kemenangan yang kami raih di hari Sabtu amat spesial karena kami sebelumnya tertinggal 0-1 dan kami bisa membuktikan apa yang kami bisa, tulis Mata, sebagaimana dilaporkan oleh Sportsmole.
Kami tahu bahwa posisi kami di klasemen bukanlah apa yang pantas didapatkan oleh fans dan klub, namun kami bekerja keras untuk membuatnya jadi lebih baik, pungkasnya.
United saat ini duduk di peringkat tujuh klasemen sementara Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
















