
Bola.net - Sir Alex Ferguson belakangan ikut dituding menjadi salah satu penyebab kemerosotan Manchester United di musim ini. Sosok legendaris itu dianggap menelantarkan klub, hingga mengalami penurunan yang begitu signifikan. Namun bagi manajer Bayern Munich, Josep Guardiola, hal tersebut tak semestinya terjadi, apalagi melihat jasa-jasa yang sudah diberikan oleh Fergie pada klub.
"Sepakbola adalah sesuatu yang istimewa dan ada banyak hal yang sulit untuk dipahami. Saya tidak tahu bagaimana Sir Alex bisa menjadi sesuatu yang negatif untuk klub ini. Klub harusnya berterima kasih pada dirinya. Ia membuatnya menjadi level yang berbeda," tutur Guardiola menurut laporan The Mirror.
"Sebelumnya, Liverpool yang mendominasi. Namun Sir Alex adalah sosok yang paling penting dalam sejarah United, setidaknya dalam 25 tahun terakhir," tutupnya.
Guardiola dan Bayern akan menyambangi Old Trafford untuk leg pertama perempat final Liga Championjs (02/04). [initial]
(mir/rer)
"Sepakbola adalah sesuatu yang istimewa dan ada banyak hal yang sulit untuk dipahami. Saya tidak tahu bagaimana Sir Alex bisa menjadi sesuatu yang negatif untuk klub ini. Klub harusnya berterima kasih pada dirinya. Ia membuatnya menjadi level yang berbeda," tutur Guardiola menurut laporan The Mirror.
"Sebelumnya, Liverpool yang mendominasi. Namun Sir Alex adalah sosok yang paling penting dalam sejarah United, setidaknya dalam 25 tahun terakhir," tutupnya.
Guardiola dan Bayern akan menyambangi Old Trafford untuk leg pertama perempat final Liga Championjs (02/04). [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)

