Matic Jadi Incaran MU dan Juventus
Rero Rivaldi | 6 Juni 2017 13:50
Bola.net - - Bintang , Nemanja Matic, dikabarkan menjadi target dan Manchester United.
Pemain Serbia menikmati tiga setengah tahun yang indah sejak ia kembali ke Stamford Bridge dari Benfica. Dan ia memainkan peran vital dalam sukses Chelsea juara Premier League untuk kali kedua dalam tiga musim terakhir.
Namun demikian, masa depan Matic tengah diragukan karena Conte konon ingin merombak skuatnya jelang keikutsertaan mereka di Liga Champions.
Dan laporan di Italia mengatakan Juventus mungkin akan siap memberinya kesempatan bermain di Serie A. Calcio Mercato mengatakan manajer Massimiliano Allegri menginginkan Matic usai timnya kalah 1-4 dari Real Madrid di final Liga Champions.
Dalam laga itu, sang bos melihat lini tengah sebagai salah satu kelemahan terbesar timnya. Dan ia pun menginginkan manajemen tim untuk mendatangkan Matic musim panas ini.
Namun demikian, Juventus takkan sendiri. Manchester United konon juga tertarik pada pemain berusia 28 tahun, yang pernah ditangani oleh manajer Jose Mourinho ketika ia masih ada di Stamford Bridge.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







