Mazzarri: Liverpool Kandidat Kuat Juara Musim Ini
Serafin Unus Pasi | 7 November 2016 10:06
Bola.net - - Pelatih Watford, Walter Mazzarri mendukung Liverpool untuk menjuarai EPL musim ini. Mazzarri menilai tim besutan Jurgen Klop itu punya karakter yang sangat kuat sehingga mereka berpotensi besar menjadi juara.
Dukungan ini disuarakan Mazzarri usai kedua tim bertemu kemarin malam. Pada saat itu, The Hornets harus menjadi korban keganasan anak-anak Merseyside tersebut setelah mereka dihajar dengan skor telak 6-1.
Mazzarri percaya performa The Reds itu membuktikan bahwa mereka kandidat kuat juara EPL musim ini. Dari tim-tim yang sudah kami hadapi sejauh ini, saya tidak ragu menyebut bahwa mereka [Liverpool] adalah tim yang membuat saya sangat terkesan beber Mazzarri kepada Sportsmole.
Jika mereka bisa meneruskan performa mereka, maka mereka ada di daftar nomer satu saya sebagai kandidat juara EPL musim ini. Namun itu semua hanya berdasarkan pengalaman saya melawan tim-tim yang sudah kami hadapi tandas mantan pelatih Inter Milan tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















