
Bola.net - - Mario Balotelli mengajak Mamadou Sakho untuk mengikuti jejaknya dengan bergabung dengan Nice.
Usai mencatat musim yang sulit di Liverpool pada 14/15 dan tidak menunjukkan perkembangan performa selama dipinjamkan ke AC Milan, Balotelli meninggalkan Anfield untuk bergabung dengan tim Ligue 1 secara gratis.
Mantan striker Prancis lantas menunjukkan kebangkitan yang luar biasa di Prancis Selatan, dengan membuat tujuh gol dalam delapan pertandingan untuk tim asuhan Lucien Favre.
Sakho sendiri masih belum bermain untuk Liverpool musim ini, usai telibat konflik dengan manajer Jurgen Klopp, terkait masalah disiplin.
Balotlli lantas mengatakan di Telefoot: "Benar-benar disayangkan jika pemain seperti dia tidak bermain. Saya pernah bermain bersama Mama. Ia adalah salah satu bek terbaik yang pernah bekerja dengan saya, ia harus pergi."
"Jika dia memang ingin pergi, saya kira Nice bisa menjadi alternatif yang bagus."
"Saya akan berbicara dengannya. Saya akan melakukannya, untuk bulan Januari? Saya kira itu akan bagus."
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

