Meme-Meme Kocak Phil Jones Setelah Dipecundangi Kevin De Bruyne
Aga Deta | 8 Januari 2020 11:25
Bola.net - Manchester United dipaksa menyerah Manchester City pada leg pertama semifinal Carabao Cup, Rabu (8/1/2020). Bermain di Old Trafford, Setan Merah tumbang dengan skor 3-1.
Tiga gol tim Biru Manchester dicetak Bernardo Silva, Ryad Mahrez dan gol bunuh diri Andreas Perreira. Sementara gol hiburan Manchester United dicetak oleh Marcus Rasford.
Kejadian menarik terjadi saat proses gol bunuh diri Perreira. Kevin De Bruyne yang menguasai bola berhasil melakukan gocekan kepada Phil Jones. Bek Manchester United itu dibuat kalang kabut oleh De Bruyne.
Pemain Belgia itu lantas melepaskan tembakan yang berhasil ditepis De Gea. Namun, bola rebound malah mengenai Perreira dan masuk ke gawang.
Momen Phil Jones jatuh bangun mengawal Kevin De Bruyne jelas membuat netizen tertawa. Pemain berpaspor Inggris itu kerap melakukan aksi yang menjadi bahan meme netizen.
Berikut meme-meme Phil Jones setelah terjatuh pada laga Manchester United versus Manchester City.
1. Hobi Phil Jones, Kena Keeping
2. Lingard dan Phil Jones Main, Fans Manchester United Pasrah
3. Phil Jones Mengalahkan WW3
"Lingard dan phil Jones lebih penting daripada WW3"
4. Bisa Jadi
"Phil Jones dan Andreas Pereira melakukan aksi terbaik mereka sehingga tidak direkrut untuk WW3"
5. Phil Jones Mau Ikut Perang Tidak?
"Bisakah kita mengirim Phil Jones ke medan perang"
6. Jangan Diperlambat Juga
"Iya! Siapa pun yang melakukan ini pada Phil Jones tidak akan mencium bau surga"
7. De Bruyne Bikin Phil Jones Kehilangan Jiwa
"Debruyne membuat jiwa Phil Jones meninggalkan tubuhnya"
8. Bisa Tanya Ahli Tafsir Mimpi
9. Phil Jones yang Malang
"De bruyne harus dipenjara karena itu, Phil jones yang malang"
Disadur dari: Bola.com/Penulis Hanif Sri Yulianto/Editor Yus Mei Sawitri
Published: 8 Januari 2020
Baca Juga:
- Paul Pogba dan McTominay Tumbang, Ini 3 Alternatif yang Bisa Direkrut MU
- Martunis Bakal Undang Cristiano Ronaldo ke Pesta Pernikahannya
- Meme-Meme Kocak Setelah MU Dibantai City: Semua Sayang Ole
- Ada Virgil van Dijk, Ini 5 Calon Peraih Penghargaan Pemain Terbaik Premier League 2019-2020
- Termasuk Dimitar Berbatov, Ini Deretan Pembelian Terburuk Manchester United di Era Sir Alex Ferguson
- Simak Yuk! Gaya Keren Pesepak Bola Indonesia saat Kendarai Vespa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Streaming Villarreal vs Manchester City Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:31 -
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43
LATEST UPDATE
-
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04