Mertesacker Akui Arsenal Masih Sulit Juara Liga
Rero Rivaldi | 2 November 2016 08:46
Bola.net - - Per Mertesacker mengakui bahwa masih akan sedikit mengalami kesulitan untuk mewujudkan impian mereka menjadi juara Premier League musim ini.
Mertesacker ditunjuk sebagai kapten baru Arsenal musim ini usai Mikel Arteta memutuskan pensiun di musim panas, namun ia masih belum juga mendapat kesempatan bermain karena tengah mengalami cedera lutut.
Arsenal sendiri bermain bagus tanpa dirinya, dan mereka kini tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara liga dan juga sudah memastikan diri lolos ke babak 16 besar Liga Champions usai menang 3-2 atas Ludogorets di Sofia semalam.
Tim kini sudah sedikit lebih dewasa, tutur Mertesacker menurut laporan ESPN.
Kami memainkan beberapa laga meyakinkan, namun juga ada laga di mana kami harus berjuang hingga menit-menit akhir untuk mendapatkan kemenangan. Kompetisi yang ada di puncak klasemen liga jelas merupakan sesuatu yang unik di Eropa. Dan jangan salah, fans memang ingin kami juara, namun saya kira juara di Inggris jauh lebih sulit ketimbang di tempat lainnya.
Arsenal akan bermain melawan Tottenham di laga Premier League akhir pekan nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







