Mignolet Senang Tak Lagi Jadi Cadangan
Rero Rivaldi | 31 Maret 2017 07:50
Bola.net - - Simon Mignolet mengaku bahagia di , setelah sebelumnya sempat menjalani masa sulit di klub.
Pemain Belgia mengawali musim ini sebagai kiper utama tim asuhan Jurgen Klopp. Namun ia akhirnya digantikan oleh pembelian anyar Loris Karius di September.
Kiper Jerman memaksa Mignolet jadi pelapis hingga pertengahan Desember, ketika kesalahan yang dibuat oleh Karius membuatnya kembali mendapat kesempatan membela tim utama.
Sejak saat itu, Mignolet mampu mempertahankan tempatnya dan kini membantu Liverpool untuk memenuhi target kembali ke Liga Champions.
Saya hanya coba melakukan tugas saya. Tidak pernah menyenangkan duduk di bangku cadangan. Semua orang tahu itu bukan yang anda inginkan sebagai pemain profesional, namun yang terpenting bagaimana anda memberi respon dan bangkit, tutur Mignolet menurut Sky Sports.
Saya bahagia bisa bermain sekarang dan coba melakukan yang terbaik untuk membantu tim. Itu yang utama. Sebagai klub, misi utama kami adalah kembali ke Liga Champions musim depan.
Liverpool selalu jadi tim top di Inggris dan Eropa, jadi kami akan coba melakukan itu tahun depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











