Mourinho: Manajer Asing Tak Paham Soal Piala FA
Rero Rivaldi | 18 Februari 2017 19:40
Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, mengakui bahwa manajer asing tidak selalu memahami kultur dan betapa pentingnya Piala FA untuk suporter Inggris.
Bos Portugal merasa bahwa ia masuk dalam kategori tersebut dalam awal karirnya di Chelsea, dan mengaku ia sengaja melepas pertemuan dengan Newcastle di musim debutnya.
Kekalahan mengejutkan yang diterima oleh timnya di kompetisi domestik tersebut terjadi karena Mourinho lebih memprioritaskan laga Liga Champions melawan Barcelona dan final Piala Liga menghadapi Liverpool.
Ia mengaku salah sudah melakukan itu dan dia sudah belajar dalam beberapa tahun terakhir untuk menghormati Piala FA.
Jelang duel melawan Blackburn di babak V, Mourinho mengatakan di Goal International: Mungkin kita tidak punya terlalu banyak manajer Inggris dengan kultur seperti yang kita harapkan.
Mungkin kami para manajer asing, tidak semua belajar dan memahami kultur negara ini. Kejutan terjadi karena sikap yang ditunjukkan para tim. Karena anda berpikir itu mudah, padahal tidak. Selain itu, tim dari liga yang lebih rendah juga semakin bagus dan bagus lagi.
Mourinho sudah pernah sekali memenangkan Piala FA, di mana gol dramatis dari Didier Drogba membantu Chelsea mengalahkan United di 2007 silam.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





