Mourinho Masih Penasaran Dengan Perisic
Serafin Unus Pasi | 11 Desember 2017 11:37
Bola.net - - Raksasa EPL, Manchester United dikabarkan masih menaruh minat terhadap winger Inter Milan, ivan Perisic. Setan Merah disebut ingin mengejar sang pemain pada bursa transfer musim panas tahun depan.
Nama Perisic sendiri memang cukup sering dikaitkan dengan MU pada musim panas lalu. Ia disebut menjadi pemain ke empat yang sejatinya ingin didatangkan Jose Mourinho ke Old Trafford.
Namun pada musim panas lalu, United gagal meyakinkan Perisic untuk pindah ke Inggris. Alhasil bintang Timnas Kroasia itu menandatangani kontrak baru berdurasi panjang di Milan.
Namun menurut laporan The Sun, kontrak baru Perisic itu tidak membuat United keder. Setan Merah kabarnya masih akan mencoba untuk mengejar Perisic musim depan.
Menurut laporan tersebut, Mourinho sudah meminta manajemen klub untuk menjajaki transfer Perisic. Mourinho berharap agar sang pemain bersedia pindah ke United pada musim panas tahun depan.
Perisic sendiri sejauh ini tampil impresif di Inter Milan. Ia tercatat sudah mencetak 7 gol dan 7 assist bagi Nerrazurri di ajang Serie A.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











