Mourinho Minta Transfer Perisic Dipercepat
Serafin Unus Pasi | 14 Juli 2017 16:00
Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho nampaknya benar-benar menginginkan kehadiran Ivan Perisic ke dalam timnya. Mourinho dikabarkan sudah meminta Manajemen tim untuk mempercepat proses negosiasi dengan Inter Milan untuk sang pemain.
Selama bursa transfer musim panas ini, nama Ivan Perisic memang kerap dihubungkan dengan Manchester United. Sang pelatih, Jose Mourinho dikabarkan sampai datang menonton langsung aksi Perisic bersama Timnas Kroasia untuk mengamati sang pemain.
Meski santer dikabarkan akan bergabung dengan MU, namun hingga hari ini transfer sang pemain tidak kunjung terealisasi. Hal ini dikarenakan kubu Inter Milan terus menaikkan harga jual sang pemain sebagai bentuk penolakan terhadap ketertarikan Setan Merah.
Lambatnya progres transfer Perisic ini dikabarkan Manchester Evening News membuat Mourinho gerah. Ia meminta pihak klub untuk segera menyelesaikan transfer Perisic dalam waktu dekat.
Mourinho sudah menghubungi Direktur MU, Ed Woodward untuk segera menuntaskan transfer Perisic. Mourinho meminta agar manajemen Setan Merah menebus harga Perisic berapapun nilai yang dipasang oleh Inter Milan yang disebut mencapai angka 50 Juta Pounds.
Sang pemain sendiri dikabarkan tertarik untuk berseragam MU musim depan. Ia sendiri kabarnya tengah meminta manajemen Inter untuk melepasnya pada bursa transfer kali ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









