Mourinho Tolak Komentari Isu Transfer Pogba
Editor Bolanet | 22 Agustus 2015 01:37
Sebelumnya, muncul kabar bahwa The Blues berupaya menawarkan servis Cuadrado dan Oscar pada Juventus. Upaya itu dilakukan Chelsea agar Bianconeri mau melepas Pogba ke Stamford Bridge. Dua pemain itu diumpankan karena Mourinho tak mau timnya menyetor 60 juta Pounds hanya demi mendatangkan pemain asal Prancis tersebut.
Mourinho juga telah mendengar isu tersebut. Namun ia tak mau membahasnya. Saya tak bisa berbicara tentang pemain Juventus, tegasnya pada para reporter di sesi konferensi pers jelang laga kontra West Brom.
Walau demikian, ia justru melontarkan sindiran pada pelatih Juve, Massimiliano Allegri. Ia mengatakan tak mau mengikuti langkah Allegri yang sebelumnya justru kerap berkomentar tentang isu ketertarikan Bianconeri pada dua gelandangnya, Oscar dan Ramires.
Saya tahu Allegri berbicara di sepanjang musim panas ini tentang Oscar dan Ramires. Namun saya tak akan melakukan hal seperti itu, ucap manajer 52 tahun ini seperti dilansir Football Italia. [initial]
Baca Juga:
- Pedro Diragukan Tampil Kontra West Brom
- Mourinho: Transfer Pedro Bukan Sebuah Kemenangan Lawan MU
- Selain Pedro, Hazard Juga Pemain Chelsea Hasil 'Pembajakan'
- Mourinho Tegaskan Tak Akan Lepas Willian
- Mourinho Senang Chelsea Sukses Gaet Pedro
- Mourinho Terkesan Dengan Tekad Besar Pedro
- Agen Pedro: Manchester United Tertidur, Chelsea seperti Petir
- Kalah Perang Rebutkan Pedro, Van Gaal Marah pada Ed Woodward?
- Van Gaal Akui Pedro Memang Cocok untuk MU
- Mourinho Tumbalkan Cuadrado dan Oscar demi Pogba
- Inilah Tawaran Chelsea yang Belokkan Pedro dari MU
- Henry Yakin Pedro Akan Sukses di Chelsea
- Demi Dua Pemain Ini, Chelsea Siap Habiskan 100 Juta!
- Pedro: Mourinho Yakinkan Saya Pindah ke Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


