Mourinho: Transfer MU Fantastis
Rero Rivaldi | 3 Agustus 2017 08:00
Bola.net - - Jose Mourinho memberikan pujian terhadap kebijakan yang dibuat oleh klub dengan mendatangkan tiga pemain anyar di bursa transfer musim panas ini.
Manchester United telah merekrut Victor Lindelof, Romelu Lukaku, dan Nemanja Matic, dengan biaya mencapai sekitar 150 juta poundsterling.
Namun Mourinho, yang musim lalu membawa timnya juara Piala Liga dan Liga Europa, dikabarkan masih belum puas dan ingin mendaratkan setidaknya satu bintang lagi di musim panas.
Meski begitu, manajer Portugal itu menyebutkan bahwa ia cukup puas dengan pemain yang sudah ada dan mengucapkan terima kasih pada direktur Ed Woodward yang sudah mendukung idenya dalam memperkuat skuat Setan Merah.
Skuat ini bagus, dan seperti yang saya bilang beberapa bulan lalu, saya mengharapkan ada empat pemain untuk memperkuat skuat, tutur Mourinho menurut Evening Standard.
Klub melakukan kebijakan fantastis dengan mendapatkan tiga pemain, dan itu amat sulit dengan situasi bursa seperti sekarang. Saya berterima kasih pada klub untuk itu.
Saya akan lebih bahagia jika saya mendapat empat pemain, namun mereka melakukan pekerjaan yang hebat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






