MU Akan Lepas Martial Asalkan Ditukar Dengan Willian
Dimas Ardi Prasetya | 6 Mei 2018 15:16
Bola.net - - Manajer Manchester United Jose Mourinho dikabarkan tengah mempertimbangkan untuk melepas Anthony Martial dengan uang plus Willian.
Martial tak mendapat banyak kesempatan bermain di bawah asuhan Jose Mourinho. Oleh karena itulah ia kerap disebut-sebut ingin angkat kaki dari Old Trafford.
Di sisi lain Willian merupakan salah satu pemain andalan Chelsea sejak dibeli dari tahun 2013 silam. Namanya pun kerap disebut masuk incaran MU sejak klub itu dilatih oleh Mourinho.
Menurut laporan dari The Mirror, Mourinho sampai saat ini masih tetap berusaha untuk bisa bereuni dengan mantan anak asuhnya di Chelsea itu. Keinginannya makin membuncah setelah melihat Martial tak kunjung menunjukkan perkembangan berarti.
Di sisi lain, Martial juga disebut diincar oleh The Blues. Melihat kesempatan ini, Mourinho membuka opsi untuk melepas winger asal Prancis itu ke Stamford Bridge.
Namun Mourinho melihat bahwa Martial saat ini bernilai 80 juta Pounds. Oleh karena itulah ia meminta Chelsea membayar 40 juta Pounds plus Willian, yang juga ditaksirnya memiliki nilai jual sebesar 40 juta Pounds.
Willian saat ini masih terikat kontrak hingga 2020. Sementara itu kontrak Martial dengan MU hanya tersisa satu tahun lagi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 09:09
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 09:01
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Januari 2026, 08:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Torino 24 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 09:59
-
Cole Palmer ke Manchester United? Isu 'Kangen Rumah' Buka Peluang Transfer
Liga Inggris 23 Januari 2026, 09:42
-
Persija Belum Dapat Jawaban dari Ivar Jenner, tapi Masih Menunggu
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 09:32
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 23 Januari 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:32
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:19
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:19
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:16
-
Real Madrid Disebut Siap Gabung Proyek NBA Europe
Basket 23 Januari 2026, 09:13
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 09:09
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 09:07
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 09:06
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 09:01
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Januari 2026, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



