MU Dihimbau Tidak Sampai Kalah dari City
Dimas Ardi Prasetya | 18 Oktober 2017 19:24
Bola.net - - Legenda Liverpool Jamie Carragher menghimbau Manchester United agar tidak sampai kalah dengan Manchester City dalam hal mengalahkan sesama tim-tim besar di Premier League.
Setan Merah sudah menjalani delapan pertandingan di Premier League pada musim ini. Namun mereka baru bermain melawan satu tim besar saja yakni Liverpool.
Saat itu, MU justru main dengan defensif di Anfield. Pasukan asuhan Jose Mourinho itu pulang dengan meraih hasil imbang 0-0.
Sementara itu, City juga sudah bermain delapan pertandingan juga. Akan tetapi, mereka sudah menjalani dua pertandingan besar.
Mereka harus berhadapan dengan Liverpool dan . Mereka berhasil memenangkan dua laga tersebut dengan skor 5-0 dan 0-1.
Manchester City sudah mendapat enam poin dari enam di head-to-head dengan Liverpool dan Chelsea, ujar Carragher kepada Sky Sports.
Manchester United memiliki satu pertandingan dan satu poin melawan Liverpool dan ini merupakan hasil bagus bagi Manchester United, bukan hasil buruk, serunya.
Tapi di suatu tempat di sepanjang jalan ia harus mengambil poin-poin ini. Jika tidak, dan City terus mendapat hasil bagus dari head-to-head tersebut, dari situlah kritikan akan muncul bahwa ia terlalu negatif, cetus Carragher.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






