MU Pertimbangkan Rekrut Bek Veteran Wolfsburg
Editor Bolanet | 10 April 2016 01:10
Naldo yang saat ini sudah berusia 33 tahun tampil sangat solid di lini tengah Wolfsburg musim ini. Dengan postur tubuhnya yang cukup tinggi, Naldo yang berduet dengan Dante menjadi tembok yang sulit ditembus oleh lawan-lawan Wolfsburg musim ini.
Menurut laporan yang diturunkan oleh media Jerman Kicker, Louis van Gaal sudah mengamati Naldo semenjak kedua tim saling bertemu di babak grup Liga Champions musim lalu. Penampilannya yang tergolong apik saat Wolfsburg mengalahkan Real Madrid tengah pekan lalu membuat Van Gaal kembali berminat untuk mendatangkan sang pemain musim depan.
Menurut laporan tersebut, Wolfsburg tidak terlalu keberatan untuk melepaskan Naldo ke Old Trafford pada bursa transfer mendatang. Diklaim United hanya perlu menyiapkan uang sebesar Empat juta Euro jika ingin mendaratkan Naldo di Old Trafford musim depan.[initial]
Baca Juga:
- Mau Sukses, United Disarankan Duetkan Martial dan Rashford di Lini Depan
- Van Gaal Berharap Tuah Rooney di Sisa Musim Ini
- Van Gaal: Rooney Sangat Kooperatif Pada Masa Penyembuhan
- Van Gaal: Rooney Pemain Yang Mudah Dilatih
- Merson: Rugi Jika Lukaku Pindah Ke Chelsea
- Herrera Terkesan Dengan Performa Dele Alli dan Eric Dier
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




