
Masa depan Lukaku bersama Everton kembali menjadi tanda tanya setelah sang pemain tidak menutup kemungkinan untuk pindah ke klub yang bisa membawanya bermain di Liga Champions musim depan. Lukaku yang musim ini sudah membuat total 25 gol bagi The Toffees ini dinilai akan menjadi properti panas pada bursa transfer musim panas mendatang, di mana Chelsea dan Manchester United dinilai sebagai destinasi karir Lukaku berikutnya.
Merson yang saat ini berstatus sebagai pundit menyarankan agar Lukaku tidak pulang ke Chelsea, karena klub asal London Barat tersebut tidak bisa memberi garansi untuk lolos ke Liga Champions. "Jika anda adalah seorang Romelu Lukaku, mengapa anda harus mempertimbangkan pulang ke Chelsea" tulis Merson kepada Daily Star.
"Saya bisa paham bahwa ia adalah striker hebat yang bisa mencetak banyak gol namun ia ingin bermain di Liga Champions. Chelsea tidak bisa memberikan itu untuk musim depan, dan tidak ada jaminan bahwa mereka bisa lolos ke Liga Champions musim depan dengan pelatih baru mereka Antonio Conte" pungkas Merson.[initial]
Baca Juga:
- Shevchenko: Conte Harus Fleksibel di Chelsea
- Conte Disarankan Beli Cavani Atau Higuain Untuk Chelsea
- Chelsea Akan Kalahkan Swansea Walau Tanpa Diego Costa
- Eks Liverpool: Buang Saja Eden Hazard, Conte!
- Zola: Tanpa UCL, Conte Kesulitan Dapat Pemain Bintang
- Merson: Chelsea Akan Tak Terkalahkan di Sisa Musim Ini
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Asia 22 Januari 2026 03:33 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:21 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:03 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480072/original/018787700_1769027353-al-nassr-cristiano-ronaldo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)

