MU Punya Pemain Paling Menyebalkan di Inggris
Serafin Unus Pasi | 24 April 2018 14:09
Bola.net - - Sebuah selentingan diberikan Garth Crooks kepada Manchester United. Ia menyebut bahwa setan merah memiliki seorang pemain yang sangat menyebalkan pada diri .
Dalam dua tahun terakhir, Herrera menjadi salah satu pemain andalan Jose Mourinho. Ketika ia fit, ia selalu menempati pos lini tengah Setan Merah bersama Nemanja Matic dan Paul Pogba.
Pada akhir pekan lalu ia kembali dipercaya menjadi starter melawan Tottenham Hotspur. Ia menjadi pahlawan MU di laga itu karena berkat golnya setan merah mampu mengunci tiket ke final FA Cup musim ini.
Namun Crooks sendiri menilai cukup terganggu dengan aksi Herrera di atas lapangan. Saya merasa Ander Herrera adalah pemain paling menyebalkan di Premier League, ujar Crooks kepada BBC Sports.
Dia selalu memegang baju lawannya, atau terkadang ia dengan sengaja meletakan kakinya untuk menjatuhkan lawannya. Namun jika dia disentuh lawan, ia akan dengan mudah terjatuh seperti dilanggar lawannya.
Di semi final kemarin, Herrera melakukan hal-hal tersebut. Di babak pertama ia berhasil mengatasi permainan Mousa Dembele dan di sisa pertandingan ia mencoba menjatuhkan apra lawannya.
Faktanya ia memang terlihat seperti berada di mana-mana. Ketika performanya begitu menular kepada teman-temannya merupakan sesuatu yang tidak mudah dilakukan. Mungkin itu yang dimaksudkan Jose Mourinho dengan Mentalitas Juara. tandas sang pandit.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










