MU Resmi Tuntaskan Proses Transfer Lukaku
Ari Prayoga | 10 Juli 2017 23:23
Bola.net - - Raksasa Premier League, Manchester United baru saja mengumumkan rampungnya proses transfer striker haus gol Romelu Lukaku dari Everton.
Sebelumnya, United sudah mengumumkan bahwa mereka telah mencapai kesepakatan harga dengan Everton perihal transfer Lukaku.
Akhir pekan kemarin bomber asal Belgia itu mengkonfirmasi dirinya sudah selesai melakukan tes medis di Los Angeles sebagai bagian dari proses kepindahan ini.
Kini lewat laman resmi mereka, kubu United mengumumkan bahwa Lukaku resmi dikontrak selama lima tahun, dengan opsi perpanjangan.
Meski tak disebutkan secara rinci, akan tetapi media-media Inggris menyebut biaya transfer yang harus dikeluarkan United adalah 75 juta poundsterling plus 15 juta poundsterling dalam bentuk bonus.
Setelah kepindahannya diresmikan, Lukaku akan langsung bergabung dengan skuat Setan Merah yang kini berada di Los Angeles untuk menjalani latihan pramusim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





