Mulai Tersingkir, Pemain MU Ini Membelot ke Spanyol?
Serafin Unus Pasi | 26 April 2018 15:49
Bola.net - - Klub EPL, Manchester United terancam kehilangan gelandang mereka, Ander Herrera. Pemain 28 tahun itu kabarnya tengah mendapatkan tawaran yang bagus untuk kembali ke Spanyol musim depan.
Herrera sendiri bertransformasi semenjak kedatangan Jose Mourinho. Ia menjadi pemain terbaik MU tahun lalu berkat performa tak kenal lelahnya di lini tengah setan merah.
Namun musim ini, Herrera mulai tersingkir dari tim utama MU. Faktor cedera dan inkonsistensi permainan membuatnya harus rela banyak menghabiskan waktunya di bangku cadangan.
Kontrak Herrera di Old Trafford akan habis tahun depan. Baru-baru ini sang pemain menyebut bahwa belum tentu memperpanjang kontraknya di kota Manchester.
Dilansir Mundo Deportivo, situasi Herrera itu dipantau oleh mantan klubnya Athletic Bilbao. Tim La Liga itu disebut tertarik memulangkan sang pemain ke Spanyol pada musim panas nanti.
Laporan tersebut menyebutkan bahwa pihak Bilbao siap memberikan tempat inti kepada sang pemain. Untuk itu Herrera disebut tengah mempertimbangkan baik-baik tawaran ini.
Herrera sendiri bisa dikatakan memiliki karir yang apik di Bilbao. Ia bermain selama 3 tahun untuk Las Leones dan mencatatkan nyaris 100 penampilan untuk tim asal Basque tersebut.
Baca Juga:
- Gabung Arsenal, Enrique Minta Dibelikan Pemain Ini
- Ini Momen Terbaik Sanchez Selama Berada di MU
- Ini Beda Arsenal dan MU Di Mata Sanchez
- Ditinggal Wenger, Arsenal Diharapkan Tidak Ikuti Jejak MU
- Tidak Akan Ada Fergie dan Wenger Baru di Sepakbola Modern
- Ini 5 Kesalahan Jose Mourinho di MU Musim Ini, Setuju?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40 -
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41
LATEST UPDATE
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04