Mustafi: Arsenal Butuh Lebih Dari Sekedar 11 Pemain
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 11:03
Usai mengalahkan Ludogorets 6-0 di Liga Champions pekan ini, The Gunners tercatat mampu menang di tujuh laga beruntun di semua kompetisi dan Mustafi mengatakan mereka akan butuh bantuan dari semua pihak untuk bisa terus tampil impresif.
Saya kira jika anda ingin bersaing di kompetisi besar seperti Liga Champions atau Premier League, anda membutuhkan lebih dari 11 pemain dan itulah yang terus kami lakukan setiap hari, tutur Mustafi di laman resmi klub.
Dan semua orang tahu itu. Kami membutuhkan semua orang. Tidak hanya para pemain, kami juga membutuhkan staff, staff medis, para pelatih, semua orang.
Pada akhirnya, semua tentang detail dan apa yang membuat anda menang, dan saya kira semua pemain sudah menunjukkan bahwa mereka adalah bagian dari tim dan begitu mereka masuk, mereka memberikan segalanya. [initial]
(ars/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







