Nanduk Pemain Lawan, Pardew Dijatuhi Hukuman Tujuh Laga
Editor Bolanet | 11 Maret 2014 23:21
Seperti diketahui Pardew terlibat insiden menanduk pemain Hull City David Meyler saat kedua tim ini bertemu. Laga ini sendiri dimenangkan oleh The Magpies dengan skor 4-1 meski sang manajer harus diusir keluar lapangan.
Pardew dijatuhi hukuman tidak boleh memasuki stadion selama tiga pertandingan dan empat laga tanpa mendampingi anak buahnya di pinggir lapangan. Selain itu ia juga didenda sebesar 60.000 pounds.
Setelah mendapatkan vonis hukuman Pardew mengaku sangat menyesal. Ia akan menerima hukuman tersebut dengan lapang dada.
Seperti yang saya jelaskan, saya sangat menyesali insiden tersebut dan meminta maaf dengan sepenuh hati lagi kepada semua pihak atas tindakan saya, yang saya mengerti itu tidak dapat diterima, ujar Pardew di situs resmi klub.
Saya akan menerima hukuman yang dijatuhkan oleh FA hari ini. Fokus saya sekarang beralih ke persiapan tim untuk pertandingan akhir pekan ini melawan Fulham dan menyelesaikan musim sekuat mungkin. (sm/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04