Navas Akui Buat Kesalahan di Dortmund
Editor Bolanet | 28 September 2016 08:12
Madrid sempat unggul 1-0 via Cristiano Ronaldo, sebelum Navas memilih untuk meninju bola tendangan pemain Dortmund, Raphael Guerreiro, bola kemudian dikirim kembali ke kotak penalti, membentur wajah Raphal Varane, dan langsung disambar Pierre-Emerick Aubameyang untuk menyamakan kedudukan.
Pada akhirnya, tim sudah melakukan usaha yang hebat. Di gol pertama, saya memang membuat kesalahan. Bola itu mengejutkan saya, saya membuat kesalahan dan kami membayar, tutur Navas pada beIN Sport.
Mereka punya peluang di akhir laga, namun tim bekerja dengan baik, kami juga punya peluang. Saya kira kami ingin menang, namun imbang yang kami dapat.
Navas kembali bermain usai ia sebelumnya digantikan Kiko Casilla karena mengalami cedera.
Itulah mengapa saya ada di sini, untuk membantu tim. Sekarang saya merasa baik dan siap membantu tim. Saya dan Casilla selalu saling mendukung. Saya selalu punya mental yang sama. Kiko selalu bermain dengan bagus dan saya bahagia dengan situasi saya sekarang. [initial]
(bein/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04