Neville Tantang Mourinho Hentikan Dominasi Guardiola Musim Depan
Serafin Unus Pasi | 17 Mei 2018 14:41
Bola.net - - Legenda Manchester United, Gary Neville melemparkan sebuah tantangan kepada Jose Mourinho. Neville menyebut Mourinho harus membuktikan kualitasnya musim depan dengan menghentikan Manchester City dan Josep Guardiola musim depan.
Baik Mourinho dan Guardiola sama-sama ditunjuk melatih tim asal kota Manchester pada tahun 2016. Mourinho ditunjuk untuk menggantikan Louis van Gaal di OId Trafford sementara Guardiola ditunjuk menjadi pewaris Manuel Pellegrini di kursi pelatih The Citizens.
Sejauh ini kiprah kedua pelatih ini cukup baik. Namun Guardiola menjadi sorotan musim ini setelah ia mengubah Manchester City sebagai tim yang dominan di Liga Inggris, di mana mereka memenangkan liga dengan selisih 19 poin dari United yang menempati posisi kedua.
Neville percaya bahwa musim depan akan menjadi ujian kelayakan bagi Mourinho. Kedua manajer ini [Mourinho dan Guardiola] sudah pernah melatih di Real Madrid dan Barcelona dan memenangkan gelar liga di sana, ujar Neville kepada Daily Mail.
Jika Pep memenangkan gelar juara Liga lagi musim depan, maka akan ada masalah besar untuk tiga tahun ke depan. Namun jika Jose memenangkan gelar liga tahun depan, maka anda bisa berargumen bahwa Jose telah melakukan pekerjaan yang lebih baik daripada Pep.
Musim depan akan menjadi musim yang krusial bagi kedua pelatih ini. Saya tidak sabar untuk menantikannya. tandas mantan kapten setan merah tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







