Nevin: Tiga Pemain Bersinar di Bawah Formasi Baru Conte
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 12:58
The Blues menang 2-0 di KCOM atas Hull City pekan lalu dan kala itu sang manajer menerapkan formasi 3-4-3. Victor Moses dan Marcos Alonso diminta bermain sebagai bek sayap, sementara Cesar Azpilicueta dimainkan sebagai bek tengah dan menggeser tempat Branislav Ivanovic.
Pertama, Cesar Azpilicueta menjadi bek tengah dan bermain bagus di posisi itu. Posisi itu sepertinya pas untuk Branislav Ivanovic, namun jelas ia membuat kesan yang bagus ketika berlatih sebelumnya, tutur Nevin di laman resmi klub.
Dan di lini tengah yang dihuni empat pemain ada Victor Moses dan ia sepertinya nyaman dengan peran itu, dan dengan winger seperti Willian yang ada di depannya. Peran yang didapat oleh Victor amat penting karena anda juga harus ikut membantu tim bertahan.
Marcos Alonso juga melakukan hal serupa di sisi lainnya dan ia masih punya energi untuk menyerang pertahanan lawan beberapa kali di 10 menit terakhir. [initial]
(cfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










