Nketiah Tidak Cukup, Mikel Arteta Akui Arsenal Butuh Striker Baru
Serafin Unus Pasi | 10 Januari 2023 18:20
Bola.net - Sebuah pengakuan dibuat oleh Mikel Arteta. Manajer Arsenal itu mengakui bahwa timnya saat ini membutuhkan tambahan striker baru di tim mereka.
The Gunners mengalami nasib buruk baru-baru ini. Striker andalan mereka, Gabriel Jesus mengalami cedera dan harus absen cukup lama untuk menyembuhkan cedera itu.
Stok penyerang Arsenal saat ini sangat tipis. Hanya Eddie Nketiah satu-satunya penyerang murni yang tersedia di lini serang Arsenal saat ini.
Mikel Arteta mengakui situasi ini tidak ideal bagi timnya. Jadi ia ingin timnya mendatangkan striker baru.
Simak situasi transfer Arsenal di bawah ini.
Situasi Tidak Mudah
Kepada Goal International, Arteta menjelaskan bahwa hanya memiliki satu striker yang fit saat ini tidak ideal bagi Arsenal.
Ia menyebut bahwa Arsenal tidak bisa memasang Nketiah terus menerus karena jadwal Arsenal untuk beberapa bulan ke depan cukup padat.
"Masalahnya kami saat ini hanya memiliki satu striker saja untuk mengover beberapa bulan hingga Gabi [Jesus] kembali. Situasi ini tidaklah mudah bagi kami," beber sang manajer.
Berharap Ada Bantuan
Arteta sendiri mengakui bahwa timnya tidak punya banyak opsi untuk mendatangkan striker baru di musim dingin ini.
Namun sang manajer benar-benar berharap manajemen Arsenal mengupayakan setidaknya ada satu striker yang merapat ke timnya.
"Untuk saat ini kami harus memaksimalkan para pemain yang kami miliki. Namun jika kami bisa mendapatkan bala bantuan maka itu akan sangat baik bagi kami," ia menambahkan.
Dua Opsi
Menurut gosip yang beredar, Arsenal sedang mengupayakan transfer dua penyerang di musim dingin ini.
Mykhailo Mudryk dan Joao Felix sedang diupayakan agar bergabung dengan Meriam London dalam waktu dekat ini.
Klasemen Premier League
(Goal International)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




