Ogah Cuma Numpang Lewat, Joao Pedro Punya Ambisi Besar di Chelsea
Serafin Unus Pasi | 2 Juli 2025 20:24
Bola.net - Penyerang asal Brasil, Joao Pedro, mengaku sangat gembira bisa pindah ke Chelsea di musim panas ini. Ia mengungkapkan bahwa ia punya ambisi besar bersama The Blues.
Pedro memang sedang naik daun di Premier League. Dua tahun terakhir, ia menunjukkan performa impresif bersama The Seagulls.
Berkat performa apiknya, Pedro akhirnya pindah klub di musim panas ini. Ia baru saja diperkenalkan sebagai pemain baru The Blues.
Pedro mengaku senang bisa bergabung dengan Chelsea. Ia menyebut kalau ia punya ambisi besar dengan gabung ke The Blues musim panas ini.
Simak penuturan lengkap sang penyerang di bawah ini.
Sebuah Kehormatan Besar
Dalam wawancaranya di situs resmi Chelsea, Pedro mengaku gembira bisa menuntaskan transfernya ke London Barat.
Ia menyebut bahwa ia bergabung dengan Chelsea karena ingin mengikuti jejak para pemain hebat The Blues.
"Semua orang tahu bahwa Chelsea adalah tim besar dengan sejarah yang panjang. Mereka punya banyak pemain hebat di masa lalu, dan saat ini mereka juga punya banyak pemain hebat," ungkap Pedro di laman resmi Chelsea.
Ingin Raih Banyak Trofi
Lebih lanjut, penyerang asal Brasil itu menyebutkan bahwa ia tidak pindah ke Chelsea hanya untuk bersantai.
Ia ingin memenangkan banyak trofi juara di Chelsea, sehingga ia berjanji akan bekerja keras untuk mewujudkan hal itu.
"Saya benar-benar antusias bergabung dengan klub ini. Sebagai pemain Chelsea, hanya ada satu hal yang ada di benak Anda, yaitu menang! Dan itu yang saya rasakan saat ini," pungkasnya.
Bisa Langsung Debut
Para pendukung Chelsea tidak perlu menunggu lama untuk menyaksikan aksi Pedro.
Sang striker dikonfirmasi sudah bisa bermain saat Chelsea menghadapi Palmeiras di perempat final Piala Dunia Antarklub akhir pekan ini.
Klasemen Premier League
Sumber: Chelsea FC
Baca Juga:
- Chelsea Resmikan Transfer Joao Pedro dari Brighton
- Fenomena Penurunan Drastis Harga Transfer Kepa Arrizabalaga: Dulu Rp1,5 Triliun, Kini Cuma Rp111 Miliar
- Deretan Hasil Mengejutkan Piala Dunia Antarklub 2025: Raksasa Eropa Berguguran
- Dulu Disebut Penerus Eden Hazard, Eks Wonderkid Chelsea Ini Pensiun di Usia 28 Tahun
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Trauma Semifinal Menghantui Arsenal, Mikel Arteta Siapkan 'Obat Kuat' Lawan Chelsea
Liga Inggris 14 Januari 2026, 16:40
-
Siapa Pelatih Real Madrid Castilla Setelah Alvaro Arbeloa Promosi ke Tim Senior?
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 16:13
-
Wow! Luis Enrique Masuk Daftar Calon Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 14 Januari 2026, 16:08
LATEST UPDATE
-
Bocoran FIFA Series 2026: Timnas Indonesia vs Bulgaria
Tim Nasional 14 Januari 2026, 22:59
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
-
Nonton Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Vidio - Semifinal Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 21:01
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
-
Live Streaming Chelsea vs Arsenal - Link Nonton Carabao Cup/EFL Cup di Vidio
Liga Inggris 14 Januari 2026, 20:00
-
Catat! Jadwal Drawing Piala AFF 2026 dan Ketahui Siapa Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 14 Januari 2026, 19:52
-
Live Streaming Inter vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 14 Januari 2026, 19:45
-
Cara Nonton First Fight Volume 2 Eksklusif Melalui Pay Per View di Vidio
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 18:01
-
Saksikan Pay Per View First Fight Volume 2 di Vidio, 25 Januari 2026
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 17:55
-
Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:31
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17




