Ospina Cedera Tiga Bulan, Arsenal Krisis Kiper
Editor Bolanet | 22 Oktober 2014 07:46
Pemain asal Kolombia, yang bergabung dengan The Gunners dari Nice di musim panas ini, tidak masuk dalam skuat tim kala melawan dan Hull City akibat masalah kebugaran dan kini dipastikan bakal absen lebih lama.
Ini berarti Arsenal akan menurunkan Emiliano Martinez di duel melawan Anderlecht di Liga Champions dini hari nanti, mengingat Wojciech Szczesny sedang menjalani hukuman larangan tampil.
Ini adalah cedera yang sama. Ia sempat mengalami cedera di Nice, ini terkait masalah lutut dan saya pikir ia sedikit terburu-buru, tutur Wenger pada reporter.
Ia tidak menggunakan kakinya, sehingga ototnya menjadi lebih lemah, kemudian ia juga sempat mengalami cedera di Piala Dunia. Dan setelah itu ia bergabung dengan kami dalam kondisi cedera. Saya pikir ia butuh dua bulan sebelum bisa bermain lagi. Ia turun di laga melawan Galatasaray tanpa persiapan, itu berarti ia mungkin absen antara dua hingga tiga bulan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










