Owen Terbebas Dari Sanksi FA
Editor Bolanet | 4 Februari 2013 22:16
Owen yang masuk menggantikan Geoff Cameron pada menit 84 terlihat lepas kendali pada laga antara Stoke City melawan yang berakhir dengan skor 0-1. Mantan striker timnas Inggris ini sempat memberikan pukulan ringan setelah dirinya dilanggar cukup oleh Arteta jelang berakhirnya pertandingan.
Akan tetapi, wasit Chris Foy yang mengetahui adanya insiden tersebut juga tidak memberikan tindakan terhadap aksi tersebut yang juga membuat FA tidak mengambil langkah lebih jauh terhadap insiden yang terjadi.
Dengan ini, Tony Pulis dipastikan masih akan bisa menggunakan jasa Owen pada serangkaian pertandingan yang akan dijalani Stoke pada sisa kompetisi musim ini.
Terkait insiden tersebut, Pulis sendiri juga menilai bahwa tidak seharusnya striker berusia 33 tahun tersebut melakukan tindakan berlebihan semacam itu.
Tekel yang dilakukan Arteta memang cukup keras, namun Michael tidak seharusnya bertindak seperti itu, terang Pulis. (idp/itv/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sindiran Maut Malo Gusto Usai Chelsea Bungkam Tottenham: Cerita yang Sama Lagi!
Liga Inggris 2 November 2025, 11:27
-
Tottenham vs Chelsea: Moises Caicedo Monster, Tapi Masih di Bawah Declan Rice
Liga Inggris 2 November 2025, 11:23
-
Maresca: Cuma Ada 1 Pemain di Dunia yang Selevel Moises Caicedo, Siapa Tuh?
Liga Inggris 2 November 2025, 11:12
-
Mohamed Salah Cetak Gol Bersejarah, tapi Tetap Tak Bahagia Usai Kalahkan Aston Villa
Liga Inggris 2 November 2025, 11:02
-
Arsenal Sekarang Seperti Tak Bisa Dikalahkan!
Liga Inggris 2 November 2025, 10:46
LATEST UPDATE
-
Klasemen Pembalap European Talent Cup 2025, Kiandra Ramadhipa di Peringkat Berapa?
Otomotif 2 November 2025, 19:43
-
Greg Nwokolo Nilai Thomas Doll Cocok jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 2 November 2025, 18:33
-
Klasemen Pembalap JuniorGP 2025, Veda Ega Pratama di Peringkat Berapa?
Otomotif 2 November 2025, 17:44
-
Hasil Race 1 JuniorGP Catalunya 2025: Veda Ega Pratama Tembus 6 Besar, Jesus Rios menang
Otomotif 2 November 2025, 17:38
-
Jadwal Live Streaming Babak Final Hylo Open 2025 di Vidio Hari Ini, 2 November 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:12
-
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di Hylo Open 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Jadwal Lengkap Pertandingan Hylo Open 2025, 28 Oktober-2 November 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Link Live Streaming Pertandingan Hylo Open 2025 di Vidio, 28 Oktober-2 November 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36







