Pavlyuchenko: Premier League Terbaik di Dunia
Afdholud Dzikry | 10 Oktober 2017 12:44
Bola.net - - Mantan penyerang Tottenham Hotspur, Roman Pavlyuchenko mengatakan bahwa Premier League adalah kompetisi terbaik di dunia dan dia menyesal harus meninggalkannya.
Sebagaimana diketahui, Roman Pavlyuchenko bermain di Inggris saat didatangkan Tottenham dari Spartak Moskow pada tahun 2008 silam dengan biaya 14 juta poundsterling. Di White Hart Lane, dia mencetak 21 gol dalam 78 pertandingan sebelum pergi ke Lokomotiv Moscow pada tahun 2012.
Dan baru-baru ini, pemain yang kini berusia 35 tahun tersebut mengenang kembali hari-harinya di Inggris dan bagaimana dia merasakan atmosfer kompetisi yang begitu tinggi yang membuat mereka menjadi yang terbaik.
Hari-hari sepakbola terbaik saya dihabiskan di Inggris. Saya benar-benar menyukainya, ujarnya.
Ini kompetisi terbaik di dunia. Ketika orang bertanya kepada saya tentang Inggris, saya selalu mengatakan bila anda memiliki tawaran kontrak, kesempatan apapun, lalu pergi saja dan bermain di sana, karena ini adalah sepakbola terbaik, sambungnya.
Saya tak menyesal dengan waktu saya di Inggris, satu-satunya penyesalan saya adalah meninggalkan Inggris karena pilihan. Seharusnya saya tak meninggalkan Inggris untuk Rusia. Saya bisa tinggal di Tottenham, saya tak perlu pergi dan itu adalah penyesalan terbesar saya, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











