Pedro Warisi Nomor Falcao di MU?
Editor Bolanet | 14 Agustus 2015 11:48
Pemain Spanyol berusia 28 tahun, dikabarkan sudah setuju bergabung dengan United di musim panas ini, menurut laporan El Confidencial.
Diklaim bahwa ia sudah mengucap selamat tinggal pada rekan-rekannya d , seiring kedua klub membicarakan nilai transfer di kisaran 22 juta poundsterling.
Pedro sendiri kini mengenakan nomor punggung 7 di Barcelona - yang merupakan nomor favoritnya. Namun nomor tersebut kini telah dimiliki oleh Memphis Depay, yang baru saja mewarisinya dari Angel di Maria.
Radamel Falcao mengenakan nomor 9 di United musim lalu, pertama kalinya nomor punggung tersebut dikenakan di klub usai sembilan tahun. Namun ia tidak mampu tampil bagus dan akhirnya sang pemain dikembalikan ke AS Monaco.
Itu berarti no.9 kini tersedia untuk Pedro, dan ia bisa mengikuti jejak bomber hebat yang pernah mengenakannya di MU, seperti Dimitar Berbatov, Louis Saha, dan Andy Cole. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










