Pellegrini: Guardiola Buat City Kehilangan Titel Premier League
Editor Bolanet | 18 April 2016 06:50
Februari silam, klub memberikan konfirmasi bahwa Guardiola akan mengambil alih jabatan manajer musim depan, dan Pellegrini bakal mundur di akhir musim - sebelum mereka akhirnya menelan kekalahan dari Tottenham dan Leicester City setelah itu terjadi.
Tentu saja, untuk alasan yang berbeda, kami kehilangan laga penting di Februari melawan Leicester dan Tottenham, dua laga yang tidak bisa membuat kami terlibat di bursa juara. Itu karena antara sekarang hingga akhir Mei nanti kami harus memainkan delapan laga dalam satu bulan, tutur Pellegrini pada Goal International.
Saya frustrasi, karena kami seharusnya tidak kalah di pertandingan seperti itu. Namun ada banyak alasan mengapa itu bisa terjadi. Di awal Februari terdapat kabar mengenai perubahan manajer, mengenai pemain yang tidak akan ada di sini musim depan, mengenai banyak hal yang membebani pikiran pemain.
Tidak mudah bagi pemain ketika mereka membaca semua tentang itu. Tidak mudah bagi mereka untuk menjaga fokus. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








