Pemain Leicester: Saya Ingin Cium Kaki Eden Hazard
Editor Bolanet | 27 Oktober 2016 10:26
Leicester mengejutkan semua orang dengan keluar sebagai tim terbaik di Inggris musim 15/16, usai di awal kompetisi diprediksi bisa juara dengan kemungkinan 1 banding 5000. Namun hal tersebut tidak terlepas dari aksi Hazard.
Winger Belgia itu sempat mencetak gol yang membuat Tottenham bermain imbang 2-2 melawan di Stamford Bridge. Skor tersebut memastikan Leicester juara tanpa harus bermain, karena poin mereka tak mungkin lagi dikejar Spurs.
Saya terus berteriak selama 20 menit lebih. Semua pemain menggila. Kemudian di menit ke-83. Eden Hazard...Eden Hazard. Wow, terima kasih man, tutur Fuchs menurut Daily Mail.
Saya sudah menonton sepakbola sejak berusia enam tahun. Saya tidak pernah melihat gol yang lebih indah. Ketika Hazard membelokkan bola ke sudut kanan atas gawang. Saya tak bisa percaya, itu tendangan yang mustahil.
Dua pekan kemudian, ketika kami bermain melawan Chelsea di laga terakhir, saya berjalan ke arah Hazard ketika duel selesai dan mengatakan 'Bolehkah saya mencium kaki anda?' Ia lantas tertawa. [initial]
(tdm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






