Piazon Ragu Dapat Kesempatan Bermain Dari Mourinho
Editor Bolanet | 13 Juni 2013 13:30
Sangat sulit membayangkan seberapa sering saya akan bermain di Chelsea, atau mungkin malah saya tidak bermain sama sekali, ujar Piazon kepada ESPN Brazil.
Second striker asal Brasil ini tidak menutup kemungkinan untuk dipinjamkan ke klub Inggris lainnya demi mendapatkan waktu bermain.
Kami akan menunggu apakah ada klub Premier League lain yang tertarik kepada saya.
Meskipun tidak ada jaminan mengenai masa depannya, Piazon mengaku antusias dengan kehadiran Mourinho di Stamford Bridge.
Saya senang dengan kehadirannya, segalanya akan berubah. Akan sangat menyenangkan bisa bekerja sama dengan Mourinho, tutup Piazon.
Striker berusia 19 tahun tersebut bergabung bersama The Blues dari Sao Paulo pada bursa transfer musim dingin 2011. Sejauh ini Piazon baru bermain sebanyak 3 kali di kompetisi resmi bersama tim senior.
Saat dipinjamkan ke Malaga, Piazon mampu menciptakan 4 assist dalam 17 penampilannya. [initial]
Baca Juga:
(espn/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
-
Chelsea Bekuk Brentford 2-0, Liam Rosenior Full Senyum!
Liga Inggris 18 Januari 2026, 14:56
-
Hasil Chelsea vs Brentford: The Blues Menang Lewat Gol Joao Pedro dan Cole Palmer
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:06
-
Banyak yang Absen, Ini Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Brentford
Liga Inggris 17 Januari 2026, 18:49
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










