Pranjic Segera Tinggalkan Bayern Munich
Editor Bolanet | 3 Juli 2012 03:10
Pranjic sendiri saat ini berstatus free transfer sehingga mempermudah The Toffees mendapatkan pemain Kroasia ini. Nantinya, pemain 31 tahun itu akan menggantikan posisi Leighton Baines yang sepertinya akan bergabung dengan Manchester United.
David Moyes, manajer Everton, memantau permainan Pranjic di turnamen Euro 2012. Menurut Moyes, rekan setim Luka Modric itu bermain cukup bagus. Manajer 49 tahun itu juga ingin melanjutkan proses transfer yang sebenarnya terjadi bulan Januari lalu.
Saya merasa terhormat membuat pelatih sukses menginginkan saya dan akan terhormat apabila dapat bermain di klub seperti Everton yang memiliki banyak sejarah, ujar Pranjic pada Sportske Novosti.
Kami semakin dekat dengan kesepakatan seperti Januari lalu. Namun saat itu Bayern mencegahnya. Saya tidak dapat menjelaskan bahwa semua telah berhasil, tapi minggu depan saya berharap mengenai kepindahan saya.
Saya lapar untuk bermain lagi, berjuang kembali dengan rekan setim untuk kesuksesan dan bermain untuk suporter. Saya kehilangan semua itu dan duduk di bangku cadangan Bayern. Usia saya 31 tahun dan saya rasa masih memiliki fisik yang sempurna. (cc/ctr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bayern Munchen vs Borussia Dortmund 18 Oktober 2025
Bundesliga 17 Oktober 2025, 17:44 -
Apa Kabar, Jamal Musiala? Pemain Muda Bayern Munchen yang Menepi Akibat Patah Kaki
Bundesliga 17 Oktober 2025, 10:35 -
Adu Tajam di Der Klassiker: Siapa Lebih Ganas Antara Serhou Guirassy dan Harry Kane?
Bundesliga 17 Oktober 2025, 10:18
LATEST UPDATE
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04