Prediksi: Elang Super Berjaya di Bursa Taruhan
Editor Bolanet | 17 Juni 2010 17:00Rumah taruhan Eurobet misalnya. Mereka memberi koefisien kemenangan Nigeria dengan angka 2.00. Hal ini berarti, apabila Nigeria menang, para petaruh yang menjagokan kemenangan Nigeria bakal membawa pulang uang sejumlah dua kali lipat taruhannya. Sementara itu, hasil imbang dan kemenangan Yunani dipatok di koefisien 3.20 dan 4.00.
Nigeria juga diunggulkan di rumah taruhan BWIN. Kali ini, kemenangan tim Elang Super dipatok dengan koefisien 1.91. Sementara, hasil imbang dan kemenangan Yunani dipatok di koefisien 3.20 dan 4.10.
Setali tiga uang, Nigeria juga diunggulkan di bursa taruhan ternama William Hill. Sama seperti Eurobet, William Hill mematok koefisien 2.00 bagi kemenangan Elang Super. Sementara, hasil imbang dan kemenangan Yunani dipatok dengan 2,10 dan 3,20.
Sementara itu, penyerang Nigeria, Obafemi Martins dan Yakubu Aiyegbeni memuncaki daftar kandidat pencetak gol pertama di laga tersebut. Sementara, ujung tombak Yunani, Theofanis Gekas hanya menempati urutan kedelapan dalam daftar tersebut. (bola/den)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Jangan Terlalu Ribut, Biarkan Lamine Yamal Berkembang Seperti Messi dan Ronaldo!
Liga Spanyol 7 November 2025, 21:41
-
Thomas Tuchel Beri Kepastian untuk Bellingham dan Foden di Timnas Inggris
Piala Dunia 7 November 2025, 21:19
-
Prediksi Manchester City vs Liverpool 9 November 2025
Liga Inggris 7 November 2025, 21:04
-
Hasil Latihan Moto3 Portugal 2025: David Almansa Ungguli Taiyo Furusato
Otomotif 7 November 2025, 21:04
-
Alexander-Arnold Dihujani Cemooh di Anfield? Fans Liverpool Memang Gak Paham-Paham
Liga Champions 7 November 2025, 21:00
-
Daftar Lengkap Pembalap WorldSBK 2026
Otomotif 7 November 2025, 20:51
-
Daftar Lengkap Pembalap Formula 1 2026
Otomotif 7 November 2025, 20:51
-
Daftar Lengkap Pembalap MotoGP 2026
Otomotif 7 November 2025, 20:51
-
Ruben Amorim Menangkan Gelar Premier League Manager of the Month edisi Oktober 2025
Liga Inggris 7 November 2025, 19:56
LATEST EDITORIAL
-
Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dari Julio Cesar hingga Mourinho
Editorial 7 November 2025, 15:22
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20







