Pulis: Owen Akan Tetap Bermain Untuk Stoke
Editor Bolanet | 11 Januari 2013 01:17
Owen memang belum memberikan kontribusi maksimal terhadap klub. Hal ini terbukti dengan minimnya kesempatan bermain yang diberikan Pulis terhadap striker 33 tahun tersebut.
Sejauh ini Owen hanya bermain sebanyak 4 kali sebagai pemain cadangan dan satu kali sebagai starter. Kondisi tersebut mencuatkan isu bahwa Owen akan segera meninggalkan Stoke dan berlabuh di Perth Glory. Meski begitu, Pulis tetap bersikukuh untuk mempertahankan penyerangnya tersebut hingga akhir musim.
Michael memiliki kontrak hingga akhir musim dan setahu saya, dia tidak datang kepada saya dan mengatakan untuk mengubahnya, terang Pulis.
Lebih lanjut pelatih 54 tahun ini juga menerangkan bahwa pihak manajemen klub juga tidak berniat untuk mengubah kesepakatan yang telah dibuat dengan mantan penyerang Manchester United tersebut. (twg/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham vs Chelsea: Moises Caicedo Monster, Tapi Masih di Bawah Declan Rice
Liga Inggris 2 November 2025, 11:23
-
Maresca: Cuma Ada 1 Pemain di Dunia yang Selevel Moises Caicedo, Siapa Tuh?
Liga Inggris 2 November 2025, 11:12
-
Mohamed Salah Cetak Gol Bersejarah, tapi Tetap Tak Bahagia Usai Kalahkan Aston Villa
Liga Inggris 2 November 2025, 11:02
-
Arsenal Sekarang Seperti Tak Bisa Dikalahkan!
Liga Inggris 2 November 2025, 10:46
-
Sesko yang Canggung di Man United
Liga Inggris 2 November 2025, 10:27
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 3 November 2025, 05:41
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 3 November 2025, 05:31
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 3 November 2025, 05:09
-
Man of the Match AC Milan vs AS Roma: Mike Maignan
Liga Italia 3 November 2025, 05:08
-
Hasil AC Milan vs AS Roma: Penalti Dybala Gagal, Rossoneri Bungkus 3 Poin
Liga Italia 3 November 2025, 04:52
-
Calvin Verdonk Main Apik, Lille Kalahkan Angers dan Tembus Empat Besar Ligue 1
Liga Eropa Lain 3 November 2025, 04:32
-
Man of the Match Barcelona vs Elche: Fermin Lopez
Liga Spanyol 3 November 2025, 04:19
-
Man of the Match Manchester City vs Bournemouth: Erling Haaland
Liga Inggris 3 November 2025, 01:49
-
Live Streaming AC Milan vs AS Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 3 November 2025, 01:45
-
5 Debutan Terbaik MotoGP yang Kemudian Jadi Juara Dunia, Fermin Aldeguer Kapan Menyusul?
Otomotif 2 November 2025, 23:46
-
Live Streaming Barcelona vs Elche - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio
Liga Spanyol 2 November 2025, 23:30
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36



