Raheem Sterling Dicap Pemain Flop di Premier League Musim Ini
Aga Deta | 21 November 2024 12:10
Bola.net - Pemain baru Arsenal Raheem Sterling mendapat sorotan negatif setelah performanya yang mengecewakan. Eks pemain Liverpool Stan Collymore menganggap Sterling sebagai pemain gagal Premier League musim ini.
Sterling diasingkan oleh manajer baru Chelsea, Enzo Maresca. Alhasil, winger asal Inggris tersebut pindah ke Arsenal dengan status pinjaman pada musim panas lalu.
Namun, sejak bergabung dengan Arsenal, kontribusinya sangat minim. Dia hanya mencetak satu gol dalam kemenangan 5-1 di Carabao Cup melawan Bolton Wanderers.
Sterling hanya menjadi starter dalam dua pertandingan liga dan sering kali menjadi pemain cadangan. Ia bahkan tidak dimainkan saat Arsenal kalah dari Newcastle dan Inter Milan sebelum jeda internasional.
Pemain Flop

Collymore tidak segan-segan mengkritik start buruk Sterling di Arsenal. Ia menyebut Sterling sebagai pemain flop di Premier League musim ini menyusul performa buruknya sejak bergabung dengan tim asuhan Mikel Arteta.
“Raheem Sterling sangat mengecewakan,” kata Collymore kepada Metro.
“Dia datang dengan janji untuk memberikan yang terbaik, tapi itu belum terjadi. Dia bisa dibilang sudah membuat suasana di sekitar klub menjadi buruk, dan dia pasti salah satu pemain flop musim ini.”
Harusnya Bisa Angkat Arsenal

Collymore menambahkan bahwa Sterling yang berpengalaman dan sudah memenangkan banyak trofi, seharusnya mampu memberikan dampak lebih besar di ruang ganti dan meningkatkan kualitas tim. Namun sejauh ini, ia gagal melakukannya.
"Dia adalah pemain berpengalaman yang telah memenangkan segala sesuatu yang bisa dimenangkan, dia diharapkan dapat mengangkat ruang ganti ke level yang lebih tinggi, namun itu belum terjadi," tambah Collymore.
Sumber: Metro
Klasemen Premier League 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
LATEST UPDATE
-
Main di Kandang, Bandung BJB Tandamata Target Sapu Bersih demi ke Final Four Proliga 2026
Voli 22 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 22 Januari 2026, 09:16
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 22 Januari 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:41
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:31
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:31
-
Rapor Pemain Juventus: McKennie Menyala, Benfica Pulang Tertunduk
Bola Indonesia 22 Januari 2026, 08:23
-
Daftar Lengkap Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Januari 2026, 08:00
-
Rapor Pemain Liverpool vs Marseille: Dominik Szoboszlai Cetak Gol Free Kick Cerdik
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:39
-
Man of the Match Juventus vs Benfica: Khephren Thuram
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:31
-
Man of the Match Bayern Munchen vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:10
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




