Raphael Varane vs Aston Villa: Lambat, Ancur-ancuran, Golnya Coutinho Dia Malah Rebahan
Gia Yuda Pradana | 16 Januari 2022 08:32
Bola.net - Manchester United gagal menang dalam laga tandangnya melawan Aston Villa di Premier League 2021/22, Minggu (16/1/2022). Kedua tim bermain seri 2-2. Raphael Varane mendapatkan banyak kritikan.
MU sejatinya unggul 2-0 terlebih dahulu melalui sepasang gol Bruno Fernandes di menit 6 dan 67. Namun, MU kebobolan dua gol balasan Villa yang dicetak Jacob Ramsey menit 77 dan Philippe Coutinho menit 81.
Coutinho, yang baru didatangkan dari Barcelona, baru masuk di menit 68. Eks pemain Liverpool itu langsung memberi kontribusi apik dengan gol penyama kedudukan dalam debutnya untuk Villa.
Sementara itu, sejumlah pemain Manchester United tampil buruk di laga ini. Salah satunya adalah Varane, bek sentral Prancis yang musim ini direkrut dari Real Madrid.
Varane tampil mengecewakan dan melakukan beberapa kesalahan. Satu yang fatal adalah ketika dia gagal memotong operan silang mendatar yang membuat Coutinho bisa mengubah skor jadi 2-2.
Fans MU di Twitter pun berama-ramai menyuarakan kekecewaan mereka. Berikut beberapa cuitan yang dapat kita temukan.
Luput gaes
Kesiannya De Gea
Apa iya karena gak ada Sergio Ramos?
Tanpa Ramos hanyalah Maguwayer versi Prancis?
Dah menurun banget
Wajar aja dilepas sama Madrid
Baca permainannya jelek
Varane clearance apaan sih?
De Gea dah capek-capek kerja, eh ada yang bikin ulah
Bek juara dunia kok mainnya acak-acakan
Hmm, ini pasti pendukungnya sebelah
Dicariin tuh
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Coutinho Buyarkan Kemenangan Man United: Lingard Jilid 2, Fans Liverpool Memaafkan
- Juventus Menang, Dybala Jadi Sorotan: Buruan Kasih Kontrak Anyar, Jangan Bikin Ngambek Anak Orang!
- MU Tertahan di Aston Villa: Gak Ada Gunanya Ganti Ole, No Ronaldo No Party
- Man City Bekuk Chelsea, Beda 13 Poin, Premier League Sah Jadi Liga Petani!
- Liverpool Diimbangi Arsenal, Cuma Bikin 1 Shot Lawan 10 Pemain, Dasar Salah Al Mane FC!
- Inter Tekuk Juventus di Supercoppa: Semua Sayang Alex Sandro, Umpan Manjanya Ciamik!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









