Rasa Syukur Mourinho Saat Melatih MU
Serafin Unus Pasi | 9 Agustus 2017 11:49
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho mengaku sangat bersyukur bisa mendapat kesempatan melatih Setan Merah di karirnya. Mourinho menyebut ia sangat menyukai timnya saat ini dan ia siap berjuang bersama anak-anak asuhnya musim depan.
Seperti yang sudah diketahui, Mourinho sudah satu tahun lebih menjabat sebagai pelatih Setan Merah. Ia menggantikan posisi Louis van Gaal yang dipecat oleh manajemen Setan Merah tahun lalu.
Selama satu tahun ditangani oleh Mourinho, ada perubahan yang nampak di tubuh setan merah. Hal itu terlihat dari keberhasilan United menggondol tiga gelar juara musim lalu bersama Mourinho.
Namun Mourinho menyebut bahwa ia beruntung bisa mendapatkan kesempatan untuk melatih tim seperti United. Saya sangat senang bisa menjadi manajer dari pemain-pemain ini, buka Mourinho kepada website resmi MU.
Saya tidak pernah memiliki tim yang benar-benar saya sukai, seperti saya menyukai mereka. Saya sangat senang bisa berada bersama mereka dan saya akan berjuang bersama mereka hingga akhir.
Jadi, mari kita tatap hari Minggu. Old Trafford sudah menanti kami dan saya pikir Old Trafford memiliki alasan untuk terus mendukung kami. tutup pelatih asal Portugal tersebut.
Manchester United sendiri akan mengawali perjalanan mereka di ajang EPL akhir pekan ini dengan menjamu West Ham United di Old Trafford.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







