Robertson Bantah Liverpool Sedang Gugup Saat Ini
Dimas Ardi Prasetya | 5 Februari 2019 22:56
Bola.net - - Bek Liverpool Andrew Robertson mengaku timnya sama sekali tidak merasa gugup meski di dua pertandingan terakhirnya tak bisa meraih hasil maksimal.
Liverpool sebelumnya hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan Leicester City. Mereka kemudian bermain melawan West Ham dan meraih hasil yang sama.
Padahal di kedua laga itu, Liverpool sama-sama bisa unggul lebih dahulu. Performa The Reds di kedua pertandingan itu juga kurang greget, baik di lini depan maupun lini serang.
Alhasil, keunggulan Liverpool atas Manchester City kini terpangkas hingga hanya menjadi tiga angka saja di klasemen. Mereka pun terancam akan disalip oleh tim asuhan Josep Guardiola tersebut.
Tidak Tertekan
Liverpool terakhir kali juara liga 29 tahun yang lalu. Mereka sempat nyaris jadi juara pada tahun 2014 lalu, akan tetapi kemudian gagal karena disalip oleh Man City.
Tekanan untuk terus meraih hasil apik memang besar. Akan tetapi Robertson menegaskan timnya sama sekali tidak merasa tertekan dalam perburuan juara ini.
"Saya tidak akan mengatakan ada rasa gelisah yang muncul, apakah ada yang mengatakan itu ketika Manchester City tidak meraih poin di [Crystal] Palace dan Leicester? Saya rasa tidak ada yang mengatakan itu," serunya pada Sky Sports.
"Banyak orang berbicara tentang tekanan karena kami belum berada di posisi ini tetapi ini baru bulan Februari," sambung bek asal Skotlandia ini.
Santai Saja
Robertson kemudian memberikan saran pada semua orang agar bersantai sejenak dan menikmati apa yang terjadi. Sebab menurutnya apa yang terjadi saat ini adalah hal yang biasa.
"Semua orang perlu santai dan mencoba menikmati hasil-hasil ini. Saya yakin banyak tim lain ingin berada di posisi kita sekarang," cetusnya.
"Rasa gugup tidak muncul di ruang ganti. Sudah dua hasil buruk dan penampilan buruk - itu terjadi selama musim yang panjang. Kita mungkin melihat kembali [hasil imbang dengan West Ham] sebagai poin yang bagus."
Berita Video
Berita video statistik yang membandingkan performa Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi pada musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



