Rodgers Jamin Masa Depan Gerrard di Anfield
Editor Bolanet | 25 Juli 2014 12:01
Rodgers menyebut bahwa ia akan mempertimbangkan untuk memberikan kontrak baru pada sang skipper, sembari menjelaskan mengenai keuntungan yang akan didapat timnya menyusul keputusan yang diambil Gerrard.
Saya amat senang bahwa Steven akhirnya memutuskan untuk memberikan komitmen penuh pada Liverpool dan saya yakin bahwa itu sesuatu yang akan kami berikan perhatian khusus nantinya, tutur Rodgers pada LiverpoolFC.com.
Ia ada di dalam kondisi yang baik dan saya yakin keputusan tersebut memang nantinya akan ia ambil. Saya tahu Steven masih bisa terus bermain. Karena sekarang ia tidak lagi bermain di level Internasional, ia akan terus segar. Saya pikir klub akan mempertimbangkan hal tersebut, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







