Rodgers: Mentalitas, Kunci Kemenangan Liverpool
Editor Bolanet | 1 September 2013 22:50
Kemenangan atas pasukan David Moyes itu merupakan kemenangan ketiga The Reds, selama Premier League musim 2013-14 bergulir. Mereka berhasil mengoleksi sembilan poin dari tiga laga. 100% kemenangan.
Daniel Sturridge mencetak satu-satunya gol di pertandingan tersebut. Hal itu juga menjadi momen spesial bagi eks pemain Manchester City. Karena di hari yang sama ia tengah merayakan HUT ke-24 tahun.
Mengenai jalannya pertandingan, Rodgers mengaku terkesan dengan mentalitas serta kedisiplinan para punggawanya. Terutama di lini belakang.
Pasalnya sejak babak kedua dimulai, tim tamu terus membombardir tim tuan rumah di sisa pertandingan. Namun, Daniel Agger dkk sukses membendungnya dengan cukup baik.
Mentalitas kami adalah kunci kemenangan (atas United). Kami memang tak bermain sebaik mereka, dan mereka menampilkan sepakbola indah, tetapi mentalitas bertahan sanggup menahan gempuran mereka hingga laga usai, ujar Rodgers kepada Sky Sports.
Di pertandingan itu, kalian bisa melihat bahwa Liverpool bertanding dengan determinasi tinggi, dan itu terlihat sangat jelas, tandasnya.[initial]
Review: Sturridge 'Kubur' United di Anfield
Editorial - 10 Tim Favorit di Liga Champions Musim 2013-14
Pics - Daftar Pesepakbola Wanita Terseksi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Live Streaming Bournemouth vs Liverpool di SCTV - Premier League 2025/2026
Liga Inggris 24 Januari 2026, 22:22
-
Manchester United Resmi Pinjamkan Harry Amass ke Norwich City
Liga Inggris 24 Januari 2026, 20:36
-
Liverpool Terancam Kehilangan Andy Robertson, Tottenham Siap Bajak di Bursa Januari
Liga Inggris 24 Januari 2026, 19:57
LATEST UPDATE
-
Barcelona vs Oviedo: Ambisi Juara vs Perjuangan Bertahan
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 03:00
-
Crystal Palace vs Chelsea: Kontradiksi Dua Tim
Liga Inggris 25 Januari 2026, 02:00
-
Arsenal Resmi Pinjamkan Ethan Nwaneri ke Marseille
Liga Inggris 25 Januari 2026, 00:34
-
Rating Pemain Man City vs Wolves: Marmoush dan Semenyo Jadi Penentu Kemenangan
Liga Inggris 25 Januari 2026, 00:31
-
Man of the Match Man City vs Wolves: Marc Guehi
Liga Inggris 25 Januari 2026, 00:21
-
Hasil Man City vs Wolves: Akhir Laju Negatif The Citizens
Liga Inggris 25 Januari 2026, 00:11
-
Nonton Live Streaming Bournemouth vs Liverpool di SCTV - Premier League 2025/2026
Liga Inggris 24 Januari 2026, 22:22
-
Persib vs PSBS Biak: Tim Papan Atas Melawan Tim Papan Bawah
Bola Indonesia 24 Januari 2026, 22:04
-
Proliga 2026: Gresik Phonska Plus Kokoh di Puncak, Tekuk Jakarta Electric PLN 3-1
Voli 24 Januari 2026, 21:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






