Rodgers Puji Gol Coutinho
Editor Bolanet | 9 April 2015 04:53
Laga tersebut merupakan laga replay perempat final Piala FA. Sebelumnya di Anfield, keduanya hanya bisa bermain imbang 0-0. Namun Liverpool akhirnya menang 0-1 di markas Blackburn berkat gol semata wayang Coutinho.
Gol tersebut tercipta apik melalui kerjasama satu dua dengan Jordan Henderson di area kotak penalti Blackburn. Coutinho melepas sepakan keras menyusur tanah ke arah tiang jauh yang membuat kiper lawan tak berkutik. Gol itupun memantik pujian dari Rodgers.
Terkait gol tersebut, Philippe memang mengagumkan dalam urusan seperti itu. Ia mampu menarik para defender musuh. Ia menunjukkan teknik yang hebat dan itu gol yang luar biasa untuk memenangkan sebuah pertandingan, puji Rodgers pada BBC Sport. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan: Blackburn Rovers 0-1 Liverpool
- Rodgers Diminta Lebih Berani Berimprovisasi Soal Taktik
- Liverpool Diklaim Bully Sterling
- Toure Yakin Mignolet Pantas di Liverpool Selama Bertahun-Tahun
- Usai Kalahkan Liverpool, Penggawa Arsenal Main Tembak-tembakan
- Liverpool Dikritik, Bos Blackburn Justru Membela
- Jelang Duel FA, Adam Lallana Cedera
- Fowler: Sterling Gila Bila Tinggalkan Liverpool
- Ogah Bela Liverpool, Balotelli Malah Hura-hura
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Liverpool vs Burnley: Florian Wirtz
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:47
-
Benarkah Juventus Membutuhkan Federico Chiesa?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








