Romelu Lukaku Diklaim Seperti 'Monster'
Editor Bolanet | 29 Oktober 2013 02:20
Kekaguman Distin akan kualitas Lukaku, diutarakan pasca kemenangan 2-0 The Toffees atas Aston Villa (26/10/13) pada Premier League matchday sembilan akhir pekan lalu.
Lukaku (20 tahun) masih sangat muda, namun ia kualitasnya bak pemain veteran. Bagi saya ia seperti 'monster'. Ia selalu belajar dari tiap pertandingan, serta memiliki mental juara, ujar Distin kepada Liverpool Echo.
Tak hanya dikaruniai kualitas fisik yang mumpuni, insting bermain dan penyelesaian akhir (guna mencetak gol) Lukaku terus mengalami kemajuan. Namun yang terpenting, ia tidak pernah puas dengan apa yang telah dicapai, tandas Distin menjelaskan.
Di masa mendatang, Distin memprediksi bahwa Lukaku bakal melampaui kualitas serta popularitas idolanya; Didier Drogba. Ia juga yakin tak ada yang dapat menghentikan penyerang Timnas Belgia itu guna menjadi bintang di lapangan hijau. Apapun itu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








