Rooney Tak Dijamin Dapat Tempat di Inggris
Editor Bolanet | 2 Oktober 2015 07:09
Pada bulan September, Rooney menjadi top skorer sepanjang masa Inggris, namun performanya di Manchester United musim ini tak terlalu bagus - dengan hanya membuat satu gol di Premier League sejauh ini.
Saat ini, saat itu (mencoret Rooney) belum tiba. Saya rasa itu mungkin takkan terjadi karena ia akan terus bermain bagus. Saya sempat bicara dengannya, namun memang tak ada jaminan tempat untuk siapapun, jelas Hodgson pada reporter.
Saya sudah lama bekerja di sepakbola dan Wayne Rooney juga. Ia akan salah jika mengira saya adalah seseorang yang akan menjamin tempatnya.
Ia tidak akan mengharap hal tersebut, dan akan marah jika ada yang bertanya pada saya untuk memberinya jaminan tempat. Tidak ada yang pernah melakukan itu dan saya tidak akan melakukannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










